Jumat, 14 November 2014

MANAJEMEN KARAKTER MANUSIA INSPIRATIF TAHAJUD MALAM PART 5


BISMILLAH (Salam Santun Sahabat Dumay)
Renungan Inspiratif Manajemen Karakter Jelang 1/3 Malam

Dari air kita belajar ketenangan
Dari batu kita belajar ketegarannya
Dari tanah kita belajar kehidupan
Dari padi kita belajar rendahhati
Dari Pensil kita belajar berbuat baik dan buruk untuk bisa dihapus
Dari karet kita belajar kemurahan hati
Dari kayu kita belajar kesombongan

Dari kupu2 kita belajar 'merubah' diri
Dari Onta kita belajar daya tahan hidup dalam tekanan tak menentu
Dari Lebah kita belajar mencari, menerima dan memberi yang terbaik.
Dari Semut kita belajar sikap KERJASAMA
Dari kancil kita belajar kecerdikan walaupun semua hewan sejatinya cerdas

Dari API kita belajar untuk BERANI MENGHADAPI COBAAN
Dari IBU kita belajar MENGASIHI
Dari AYAH kita belajar KEIKHLASAN
Dari TEMAN kita belajar MEMAHAMI
Dari KESALAHAN kita belajar
menjadi manusia yang lebih BAIK
Sahabatku…Ambillah hikmah dari semua ini dan renungankan
LALU Susahkan Menjadi Manusia yang baik mulai saat ini …..
@ SEMOGA BERMANFAAT @

Tidak ada komentar:

Posting Komentar